KEINDAHAN GUNUNG BROMO - UNIKNYA NUSANTARA
“BRAMA”
merupakan
bahasa Tengger dari sebuah gunung yang ada di Indonesia.
Gunung ini bisa kita kenal dengan nama Gunung
“BROMO” namun dalam bahasa
Sensakerta Bromo (Brahma) sendiri di
artikan Seorang Dewa Utama dalam bahasa hindu.
Gunung Bromo, gunung ini merupakan salah satu dari Wisata Alama
Indonesia yang sangat menarik untuk di kunjungi,gunung ini memiliki ketinggian
2.329 Meter di atas permukaan laut serta berada di dalam empat kabupaten ( Kabupaten Probolinggo, Kabupaten Pasuruan, Kabupaten Lumajang, dan KabupatenMalang) dan gunung bromo sendiri sampai saat ini salah satu gunung yang masih
aktif, Gunung Bromo sendiri salah satu Icon Wisata Alam yang ada di Jawa Timur
termasuk dalam Kawasan Taman Nasional Bromo Tengger Semeru.
Gunung Bromo mempunyai sebuah kawah dengan
garis tengah ± 800 meter (utara-selatan) dan ± 600 meter (timur-barat).
Sedangkan daerah bahayanya berupa lingkaran dengan jari-jari 4 km dari pusat
kawah Bromo.
Untuk bisa menikmati keindahan Gunung Bromo
sendiri kalian harus menempuh perjalanan sekitar 3 jam, dan Jika kalian ingin
berlibur disana saya sarankan untuk berangkat di jam 12 malam saja, karena anda
kan tiba di sana sekitar pukul 3 Dini
hari di sana anda bisa beristirahat sebelun anda melihat keindahan Sunrise tidak perlu kawatir disana banyak
penjual di sana yang menawarkan anda makan dan minum mereka akan dating dan
buka warung dari jam 3 pagi, selain sunrise yang memanjakan mata anda di sana
anda akan melihat keindahan Pasir laut yang sangat indah laut yang bersih dan
pastinya udara yang sangat sejuk
Pesan buat Sobat semuanya, Jangan Pernah
membuang bungkus makanan atau minuman kalian di kawasan wisata karena sudah
menjadi tugas kita untuk bisa menjaga keindahan alam Indonesia yang sangat
indah ini sobat setujukan? J
Oke selamat Berlibur sobat, Salam Uniknya
Nusantara . . . . . .